Founder dan CEO PT Aldebaran Rekayasa Cipta |
Siapa sih yang tidak mengenal para tokoh muda dunia yang menjadi sorotan dan perhatian masyarakat dunia karena taleta kreatifnya yang mampu menginspirasi dunia, sebut saja misalnya, Mark Zuckerberg pemilik Facebook, Jon Koum pendiri Whatsapp atau Elon Musk yang mana sebagai pengusaha sukses dalam terobosan teknologinya dan masa depan kehidupan
Nah, jika diluar negeri saja sudah banyak para anak muda yang sukses akan bidangnya masing-masing, Kini Indonesia pun banyak anak-anak muda yang mempunyai potensi luar biasa dan sukses. Adalah Victor Wirawan seorang anak muda milenial Indonesia yang berinisiatif mengembangkan teknologi di bidang energi terbarukan.